Berita

Berita Thumbnail
Senin, 17 Oktober 2022

Pelatihan Peningkatan Kompetensi Pendidik SMK ASESOR/INSTRUKTUR P2KPTK2

Program Studi Magister Akuntansi FEB hari ini sedang melakukan pelatihan untuk Pelatihan Peningkatan Kompetensi Pendidik SMK ASESOR/INSTRUKTUR P2KPTK2

Program studi Magister Akuntansi FEB Universitas Trisakti dipilih untuk menjadi narasumber kegiatan pelatihan dalam memberikan ilmu kepada Guru Guru SMK wilayah Jakarta Barat

Kegiatan pelatihan dilaksanakan pada tanggal 17 s.d 21 Oktober 2022

Kegiatan pelatihan resmi dibuka oleh kepala P2KPTK2 Jakarta Barat Bapak Riza Manfaluthi secara Hybrid

Kegiatan pelatihan Guru Guru dilaksanakan secara Onsite dengan 2 narasumber yaitu :

  1. Bapak Syahilul Amri, M.Ak (Dosen FEB Trisakti dan Alumni Magister Akuntansi Angkatan 27)
  2. Ibu Lidia Wahyuni, M.Ak (Dosen FEB Trisakti)

Pendaftaran program studi MAKSI gelombang II dibuka dari tanggal 10 Oktober 2022 s/d 18 November 2022

Mari bergabung dengan MAKSI FEB USAKTI, Caranya gampang tinggal mendaftar dengan link berikut ini : https://bit.ly/FormulirPendaftaran_MaBa_43

MAKSI USAKTI PILIHAN YANG TEPAT!!!

Floatin Button
Floatin Button